Bethsaida Hospital Serang Ajak Perempuan Rutin Periksa Payudara demi Cegah Kanker
BISNISTANGERANG.COM — Kanker payudara masih menjadi momok mengerikan dalam dunia kesehatan, khususnya bagi perempuan di Indonesia. Berdasarkan laporan Global Cancer Observatory (GLOBOCAN), jenis kanker ini tercatat sebagai kasus terbanyak dalam daftar kanker baru setiap tahunnya. Meski begitu, kanker payudara bukanlah penyakit yang tidak bisa ditangani. Salah satunya ialah dengan melakukan deteksi sejak dini sebagai langkah […]
Read More