PT Aspirasi Hidup Indonesia Tbk (AHI) (ACES) meresmikan toko pertama AZKO di Matoa Square Abepura, Jayapura,

AZKO Hadir di Papua: Toko Pertama Resmi Dibuka di Jayapura

BERITATANGERANG.COM — PT Aspirasi Hidup Indonesia Tbk (AHI) (ACES) meresmikan toko pertama AZKO di Matoa Square Abepura, Jayapura, sebagai bagian dari strategi ekspansi perusahaan. Toko ke-246 ini menandai perluasan jangkauan AHI ke wilayah Timur Indonesia, menawarkan beragam produk inovatif dari A sampai Z, layanan komprehensif, dan program keberlanjutan AZKO Berbagi Cahaya di dua rumah ibadah […]

Read More
Peluang Usaha di Calico Grande Paramount Petals

Peluang Usaha di Calico Grande Paramount Petals

BISNISTANGERANG.COM —Kota mandiri kini menjadi pilihan bagi banyak pemilik usaha yang ingin mengembangkan bisnis. Salah satu contoh kota mandiri baru yang menarik perhatian adalah Paramount Petals, yang berada di Barat Jakarta. Kota mandiri ini mencakup area seluas ±400 hektare dan dirancang untuk memberikan kenyamanan dan kemudahan dengan mengintegrasikan area hunian dan komersial, sekaligus menciptakan peluang […]

Read More

Pasar Properti 2025 Diprediksi Meningkat, Didukung Tren Hunian Ramah Lingkungan

Jakarta, 3 Februari 2025 – Pasar properti di Indonesia diprediksi mengalami peningkatan signifikan pada tahun 2025, didorong oleh tren hunian ramah lingkungan dan kebijakan pemerintah yang mendukung sektor ini. Para pengembang mulai beradaptasi dengan permintaan pasar yang semakin mengutamakan aspek keberlanjutan dan efisiensi energi. Menurut laporan dari Asosiasi Real Estat Indonesia (REI), terjadi peningkatan minat […]

Read More