FOTO : Festival Balon Udara Wonosobo Hadir di Tangerang

Headline Lifestyle

Ribuan masyarakat menyaksikan Festival Balon Udara di Mall Ciputra, Citra Raya Cikupa, Kabupaten Tangerang, Banten, Minggu (13/04/2025). Mall Ciputra Tangerang menggelar Festival Balon Udara yang dihadirkan langsung dari Wonosobo dengan total balon 6 yang di terbangkan. Dengan festival balon udara antusias masyarakat sangat tinggi hingga memenuhi halaman Mall Ciputra, festival ini pertama kali tergelar di Tangerang. Foto : Ilham Herda Fauzi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *