Iuran Rp16.800 per Bulan, Pedagang Pasar Anyar Dapat Perlindungan JKK dan JKM
BISNISTANGERANG.COM – BPJS Ketenagakerjaan (BPJamsostek) Cabang Cimone Tangerang bersama Pemkot Tangerang menggelar sosialisasi program perlindungan sosial bagi pekerja informal. Sosialisasi kali ini menyasar pedagang Pasar Anyar Tangerang. Mereka didaftarkan minimal pada dua program perlindungan dasar, yaitu Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK) dan Jaminan Kematian (JKM), sehingga langsung mendapatkan perlindungan otomatis. “Untuk dua program perlindungan dasar biayanya […]
Read More