Singapore Tourism Board Gandeng Garuda Indonesia dan Changi Airport Group Tingkatkan Kunjungan Wisatawan

Singapore Tourism Board Gandeng Garuda Indonesia dan Changi Airport Group Tingkatkan Kunjungan Wisatawan

TANGERANG, BISNISTANGERANG.COM–Singapore Tourism Board (STB) hari ini mengumumkan kemitraan strategis pertamanya dengan Garuda Indonesia dan Changi Airport Group (CAG) untuk meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan antar kedua negara. Kolaborasi ini diungkapkan bersamaan dengan pengumuman angka kinerja pariwisata Singapura untuk tahun 2024 dan fokus di 2025 dalam acara pers yang diselenggarakan di Hotel Indonesia Kempinski, Jakarta. Kinerja […]

Read More