Garuda Indonesia Masuk Daftar Program Frequent Flyer Terbaik 2025

Garuda Indonesia Masuk Daftar Program Frequent Flyer Terbaik 2025

BISNISTANGERANG.COM — Maskapai nasional Garuda Indonesia melalui program loyalitas GarudaMiles, berhasil mencatatkan rekognisi global dengan dinobatkan sebagai salah salah satu maskapai penerbangan dengan Frequent Flyer Program (Program Loyalitas Penumpang) terbaik di dunia yang dirilis oleh DestinAsian dalam ajang 18th Annual DestinAsian Readers’ Choice Awards 2025 pada awal Maret lalu. Penghargaan tersebut diukur berdasarkan hasil survei […]

Read More