InJourney Airports Fokuskan 3S+1C Hadapi Lonjakan Penumpang Arus Balik Nataru
BISNISTANGERANG.COM — Pada penghujung libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, pergerakan penumpang udara meningkat. Sejumlah terminal bandara mulai dipadati penumpang yang memasuki fase awal arus balik pada awal Januari. PT Angkasa Pura Indonesia (InJourney Airports) menyatakan kesiapan operasional di 37 bandara yang dikelolanya. Seluruh fasilitas disiagakan untuk mengantisipasi lonjakan penumpang, terutama pada periode arus […]
Read More